Rabu, 07 September 2011

Pai



Bahan:
250 gram terigu
50 gram mentega + 70 gram margain
½  sendok garam
1 butir telu dibuang putihnya
Air dingin secukupnya

Cara membuat:
Tepung,garam dan mentega diaduk rata kocok kuning telur lalu campurkan dengan air dingin
Campurkan semua bahan diatas dan aduk menggunakan garpu
Tempatkan adonan dalam plastik dan dinginkan dalam lemari es selama 30 menit.
Setelah itu diuleni lagi,kemudian masukkan kedalam cetakan dengan lubang ditengah  supaya dapat diisi dengan selai atau lainnya menurut selera.Masak dengan api kecil hingga matang.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar